12Gemaberita.web.id,Riau-Mantan Bupati Indragiri Hilir (Inhil) Indra Mukhlis Adnan ditetapkan tersangka oleh Kejaksaan Negeri (Kejari) Inhil. Hal ini terkait dugaan korupsi dalam penyertaan modal Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) PT Gemilang Citra Mandiri (GCM). PT GCM adalah perusahaan pelat merah milik Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Inhil. Penetapan tersangka Indra Mukhlis Adnan dilakukan setelah penyidik Kejari Inhil menemukan […]
12Gemaberita.web.id,Jakarta-Penyidik Direktorat Tindak Pidana Ekonomi dan Khusus Bareskrim Polri menerbitkan surat buronan kasus investasi bodong robot trading platform DNA Pro.Dalam surat tersebut, tercantum tiga daftar pencarian orang (DPO). Yakni Fauzi (F) alias Daniel Zii, Ferawaty (FE), dan Devita Gunawan (DG) alias Devin.”Penyidik telah menerbitkan tiga daftar pencarian orang (yakni) DG, F, FE,” kata Kabag Penum […]
12Gemaberita.web.id,Kuantan Singingi – Tim Opsnal SatRes Narkoba Polres Kuansing kembali mengamankan 2 (dua) orang laki – laki yang bernama inisial TL Alias T 19 tahun dan inisial RS Alias G 20 tahun, di Desa Koto Sentajo, Kecamatan Sentajo Raya Kabupaten Kuantan Singingi, yang diduga melakukan penyalahgunaan Narkotika jenis shabu-shabu, pada Jum’at (17/06/2022) sekira pukul 00.30 […]

12Gemaberita.web.id,Sumut-Kepala Kepolisian Daerah Sumatera Utara (Kapolda Sumut) Irjen Pol RZ Panca Putra Simanjuntak menegaskan penggerebekan lokasi judi di Komplek Asia Mega Mas dan Komplek MMTC Pancing merupakan bukti komitmen memberantas judi di Kota Medan.“Kita tidak main-main untuk memberantas penyakit masyarakat ini, yakni masalah judi,” kata Panca, dalam keterangan tertulis, Selasa (14/6/2022) malam.Panca menegaskan, agar tidak […]

Waow keren cube zone bertetanggan dengan Rumah Ibadah
12Gemaberita.web.id,Batam-Salah satu tempat hiburan malam (THM) yang beralamat di Jalan Bida Asri II, nomor 15, Belian, Kota Batam, Kepulauan Riau (Kepri) yang berdekatan dengan tempat ibadah hingga saat ini masih beroperasi dan belum ada langkah yang dilakukan aparat terkait, terutama Dinas Pariwisata Batam untuk melakukan pengawasan dan pemeriksaan.Menanggapi hal itu, Pemerhati Sosial, Ta’in Komari mempertanyakan […]
Subdit IV Intelkam Polda Kepri Bersilaturahmi ke Sekretariat IKABSU Batam
12Gemaberita.web.id,Batam-Boni Fasius Ginting Ketua Umum Ikabsu Kota Batam Menyampaikan mendukung Penuh KANTIBMAS di Kota Batam di hadapan Kanit Intelkam Polda Bpk.Iptu M. Khoiruddin Wiradina yang hadir mewakili Kasubdit IV Polda Kepri dalam agenda Silaturrahmi di sekretariat Ikabsu Batam. Sabtu 18/06/2022Ketum Ikabsu Bang Boni juga Menyampaikan kepada seluruh Warga Sumatera Utara yang berdomisili di Batam Agar […]
Presiden Jokowi Apresiasi Capaian Program Kartu Prakerja
12Gemaberita.web.id,Jakarta-Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) mengapresiasi program Prakerja yang diluncurkan saat Indonesia mengalami situasi sulit di awal pandemi COVID-19. Program ini tidak hanya membantu meringankan beban masyarakat yang terdampak pandemi tetapi juga meningkatkan produktivitas, pengalaman, dan keterampilan penerima program melalui berbagai macam pelatihan yang ditawarkan.Hal ini disampaikan Presiden saat bersilaturahmi dengan Alumni Penerima Kartu Prakerja, […]